Air Terjun Telunjuk Raung merupakan surga kecil di kaki Gunung Raung Banyuwangi yang masih alami dan asri. Pemandangan yang memukau dan suasana yang asri dapat dirasakan oleh wisatawan yang ingin melepaskan rasa penat. Telunjuk yang merupakan salah satu anggota tubuh yang mungkin menggambarkan bahwa air terjunnya berbentuk lurus seperti jari Telunjuk dan Raung karena letaknya air terjunnya berada di kaki Gunung Raung.

Sumber Asih, Sumberarum, Songgon, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68463

Facebook
Twitter
WhatsApp

Related Post